Wanita itu dinikahi karena 4 hal:
1. Kecantikannya
2. Hartanya
3. Kedudukannya
4. Agamanya
Jika demikian, lengkap sudah. Tidak ada yang aku punya. 1 saja aku tak punya. Cantik? Hanya orang2 yang rabun minus 10 saja yang bilang aku cantik. Kaya? Tidak ada satupun harta yang dapat aku banggakan, bahkan motor pun tak punya. Dari keluarga bangsawan? Jelas tidak! Muslimah sejati? Jauh. Masih banyak ketidaksempurnaan yang melekat di gelar muslimahku. Lalu? Jika boleh ku tambahkan, wanita itu dinikahi karena 5 hal :
1. Kecantikannya
2. Hartanya
3. Kedudukannya
4. Agamanya
5. Semangat pantang menyerah dan rasa syukur yang luar biasa dalam mencapai poin ke-4
3 komentar:
hmm.. saya tak akan berani menambahkan kategori itu, karena 4 kategori yang ada merupaakan Hadist Rosululloh SAW. Saya yakin takkan ada kekurangan dan kelebihan dalam Hadist Rosul..4 poin itu juga cukuplah untuk menjadi standard akhwat idaman, dan 4 poin itu jg cukuplah tukk menjadi patokan dlm mencari pendamping hidup.
setiap manusia dciptakan pst ad klebihannya...,
*sol bijak..., n.nv
lebih baik sok bijak daripada sok pintar,:D. slm kenal buat Edo,
Posting Komentar